Yang membedakannya adalah kontruksi (diagonal dan horizal) dan ketebalan benang. Kami Batik Jito Dlidir mempunyai 5 jenis katun pilihan, diantaranya
➤ Katun Prima dengan kontruksi benang 60/70 dan ketebalan benang 40's
➤ Katun Prima dengan kontruksi benang 90/70 dan ketebalan benang 40's
➤ Katun Berkolissima dengan kontruksi benang 130/70 dan ketebalan benang 40's
➤ Katun Primissima dengan kontruksi benang 133/72 dan ketebalan benang 50's
➤ Dobby dengan kontruksi benang 90/70 dan ketebalan benang 40's
Untuk harganya anda bisa cek di sini.
kontruksi benang menyatakan kerapatan benang. Semakin besar nilai , maka semakin rapat.
Ketebalan benang menyatakan besar-kecilnya ukuran benang. Semakin besar nilai, maka semakin kecil.
Ciri-ciri Kain Katun Asli
Kami Batik Jito Dlidir menggunakan bahan katun 100% asli.1. Bahan katun mempunyai tekstur yang halus dan lembut.
2. Bahan ini sifatnya kuat dan tahan lama.
3. Terasa nyaman dibadan.
4. Cocok untuk dipakai di segala cuaca karena adem dan tidak panas.
5. Perawatan busana dari bahan katun ini relatif lebih mudah.
6. Karena terbuat dari serat alami maka kain katun tidak membuat alergi.
selain itu, Anda juga bisa mendapatkan keuntungan-keuntungan jika pesan di Batik Dlidir.
Kami menyediakan berbagai jenis batik, mulai dari :
➤ Batik Tulis Asli
➤ Batik Plangkan Malam
➤ Batik Cap
➤ Batik Cap Smoke
➤ Batik Printing
5 langkah merawat pakaian bahan katun :
1. Gunakan Detergen SecukupnyaMenggunakan terlalu banyak detergen saat mencuci, akan mengurangi daya tahan kain pakaian, lho. Oleh karenanya gunakan detergen secukupnya saja dan sebaiknya menggunakan detergen yang soft (bukan pembersih kuat).
2. Cuci dengan Menggunakan Tangan (Manual)
Sebaiknya pakaian berbahan katun dicuci dengan menggunakan tangan langsung. Cara menguceknya pun tidak boleh terlalu kasar. Kalaupun sobat pembaca terpaksa menggunakan mesin cuci, kami sarankan untuk memisah jenis pakaian berdasarkan bahan kainnya.
Hal ini untuk menghindari adanya gesekan kasar dan pakaian terlilit antara satu dengan yang lainnya.
3. Hindari Menjemur Dibawah Terik Matahari Langsung
Untuk proses penjemuran, sebaiknya pakaian dihindarkan dari sinar matahari langsung. Cukup di angin-anginkan saja di tempat yang teduh. Sebaiknya ketika menjemur, bagian dalam pakaian dibalik keluar agar warnanya tetap awet.
4. Gunakan Suhu Khusus untuk Bahan Katun saat Menyetrika
Sobat pembaca bisa menyetel suhu setrika ke arah mode bahan katun. Biasanya mode suhu ini berada pada bagian tengah dekat gagang setrika yang dapat diputar ke arah tertentu.
Panas setrika yang terlalu kecil akan menyulitkan kita dalam menyetrika pakaian katun.
5. Gunakan Tambahan Lapisan Kain saat Menyetrika
Lapisan kain ini berguna untuk menahan panas yang terlalu tinggi saat setrika menyentuh pakaian katun. Sobat pembaca bisa menggunakan sepotong kain bersih yang dapat digunakan sebagai penutup saat menyetrika pakaian katun.
Cara ini sebenarnya dilakukan untuk meminimalisir bahan katun menjadi mengkilap dan menipis akibat suhu yang terlalu panas.
Cara Pesan Kain Batik Dlidir Solo
Kami siap melayani Anda dimanapun lokasinya, baik dalam negeri maupun luar negeri. Selama ada jasa pengiriman yang menjangkau lokasi Anda. Kini semakin mudah karena keseluruhan lokasi sudah tersedia jasa pengiriman ( JNE, TIKI, FEDEX, POS, dan lain sebagainya ).Sangatlah mudah untuk order kepada kami. Cukup dengan sms atau whatsapp ke 0822 6565 2222 Pak Mudzakir.
– Nama
– Alamat pengiriman
Kami menyediakan layanan 24 non stop untuk Anda. Terimakasih :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar